Kerap Dapat Bullyan Karena Wajahnya, Pria Ini Putuskan Untuk Operasi Plastik Dan Hasilnya Bikin Takjub
Mereka yang terlahir dengan wajah yang rupawan, sepatut nya harus mensykuri hal tersebut. Berbeda dengan mereka memiliki paras yang jauh dari kata rupawan justru sangat mengharapkan hal sebalik nya. Tak sedikit orang yang nekat melakukan operasi plastik karena dinilai dapat menguntungkan pribadi mereka.
Salah satu nya adalah pria ini, bosan karena diejek jelek oleh teman-teman nya pria ini nekat melakukan operasi plastik. Pria bernama Marlou Arizala sebelum nya merupakan mantan dari boyband HashT5. Meski sukses dengan berkarir solo di negeri sendiri Filipina, tampak nya hal itu tak membuat nya merasa puas.
Agen Domino
Kala itu Marlou sempat sukses di dunia hiburan, sayang ditengah kepopuleritas nya dia justru kerap jadi bahan bullyan karena paras nya. Diakui Marlou sendiri jika wajah nya memang tak rupawan sehingga banyak orang yang mengejek nya akibat dinilai kurang tampan.
Malah Marlou dikenal karena wajah nya yang tak menarik dibandingkan kemampuan nya sebagai entertainer. Walau sempat putus asa, tampak nya Marlou tak terkalut dengan keadaan. Dia pun akhir nya bertekad melakukan operasi plastik demi meningkatkan karir dan penampilan nya didunia hiburan.
Agen Poker
Keputusan itu awal nya ditentang oleh sang ibu, Merly Arizala karena takut jika anak nya akan menerima efek samping apabila gagal operasi plastik. Namun tekad Marlou semakin matang, pria itu menyerahkan semua nya kepada ahli bedah plastik dokter Eric Yapjuancgo.
Tak main-main pula hasil nya pun sangat menakjubkan, dalam beberapa bulan Marlou pun menjelma seperti pangeran yang sangat tampan. Akibat perubahan Marlou membuat sang ibu pun menangis terharu. Kini julukan wajah jelek pun tak pernah terdengar lagi. Seiring perubahan itu, Marlou mengubah nama nya menjadi Xander Ford idola baru bagi para wanita cantik di Filipina.
Tidak ada komentar